KOTO LX-20, Sepeda Khusus Perempuan yang memakai kebaya atau pakaian panjang

KOTO LX-20, Sepeda Khusus Perempuan yang memakai kebaya atau pakaian panjang

Ibu-ibu yang suka pakai kebaya atau adik-adik yang pakai rok sekolah cukup panjang, pasti susah yah naik sepeda dengan pakaian seperti itu? Simak yang satu ini!

Sepeda KOTO LX-20 adalah sepeda khusus yang dibuat untuk mereka yang suka menggunakan pakaian tradisional Jepang Kimono dengan tujuan mengendarai sepeda bisa senyaman ketika anda menggunakan celana.

KOTO LX-20, Sepeda Khusus Perempuan yang memakai kebaya atau pakaian panjang

KOTO LX-20, Sepeda Khusus Perempuan yang memakai kebaya atau pakaian panjang
Sekilas memang hampir sama dengan sepeda biasa tetapi yang membuatnya berbeda adalah rangka bagian tengah yang biasa cukup tinggi, di KOTO LX-20 ini dibuat serendah mungkin sehingga bagi wanita yang berpakaian seperti kimono, kebaya atau rok panjang dijamin tidak masalah untuk menaiki sepeda ini.

Bagian tempat duduk (sadel) sepeda juga dibuat melebar dengan tujuan supaya pakaian tidak terlalu dekat dengan rangka sepeda.

Di Jepang sana sepeda ini dijual dengan harga 48.000 Yen (sekitar Rp. 5,2 jutaan).



- See more at: http://www.otakku.com
Semoga Bermanfaat........>>>By Abdisr Blogger

Posting Komentar untuk "KOTO LX-20, Sepeda Khusus Perempuan yang memakai kebaya atau pakaian panjang"