Tanda tanda orang bertakwa

Seorang dianggap benar benar bertakwa dan benar benar mengabdi kepada Allah swt . apabila memiliki keyakinan dan sikap sikap sebagai berikut

  1. keimanan (keyakinan) terhadap Allah swt , , beriman terhadap hari pembalasan , beriman kepada malaikat malaikat Allah , kitab kitab Allah , serta meyakini keberadaan para nabi dan rosul Allah
  2. mengeluarkan harta kepada orang orang yang membutuhkan, yaitu karib kerabat , anak anak , yatim piatu , orang orang miskin , musafir yang terlantar karena kehabisan bekal diperjalananya dan orang orang yang meminta-minta
  3. mendirikan sholat merupakan perwujudan dari sikap tunduk dan patuh hanya kepada Allah semata
  4. membayar zakat
  5. menepati janji , seseorang dikatakan baik apabila orang tersebut selalu berusaha untuk menepati janji yang telah diucapkannya
  6. bersikap sabar Orang yang bersabar pastilah akan mendapatkan kebaikan dari Allah swt ,, sikap sabar dan tekun merupakan salah satu kunci sukses kebahagiaan manusia didunia dan diakhirat.

Sebenarnya masih banyak ….. >>>
Semoga bermanfaat……..>>> <b>by abdisr blogger</b>

Posting Komentar untuk "Tanda tanda orang bertakwa"